Share

Sebuah Tawaran

"Maaf ya, Mas. Tapi aku tidak rela jika harta yang kamu miliki jatuh semua ke tangan Rena. Aku yang menemani kamu mulai dari nol, jadi aku yang lebih berhak. Jika Rena ingin hidup bersama kamu, dia juga harus memulai dari nol juga, sama sepertiku dulu." Alina memotong ucapan suaminya. Seketika Rena terkejut mendengar hal tersebut.

***

Suasana mendadak hening, Rena benar-benar tidak menyangka jika semua harta kekayaan Wildan sudah berpindah ke tangan Alina. Rena juga tidak menyangka kalau Alina ternyata juga licik. Ia pikir jika Alina hanya wanita lemah yang mudah untuk dibodohi.

Wildan mengusap wajahnya dengan gusar. "Aku tidak menyangka kalau kamu setega itu."

"Apa aku tidak salah dengar, bukankah kamu yang lebih tega, Mas." Alina menatap pria yang sudah lima tahun bersamanya.

"Kamu licik, bisa-bisanya kamu mengambil semua harta milik, Mas Wildan. Apa kamu tidak sadar, aku berhasil melahirkan seorang putra yang nantinya akan menjadi pewaris ayahnya. Tapi dengan licik kamu mengambi
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (2)
goodnovel comment avatar
Isabella
Rena kesal karena gak dpt harta
goodnovel comment avatar
Isabella
jangan mau biar si Rena jadi gembel
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status