Share

116. Alexander tahu siapa pelaku pembunuh Sarah

Alexander melanjutkan kalimatnya dengan cukup sengit. “Boleh jadi benar bahwa pihak pemerintah dan militer berada di belakang kasus hilangnya Tuan Warren Rockefeller. Karena penguasa licik dan picik, mereka bisa menutupi keburukan mereka dengan beragam cara.” Alexander mengutarakannya sebab dia tiba-tiba teringat dengan gurunya tersebut. Dia tak sampai hati kenapa ada orang yang begitu tega berbuat keji, menculik dan membuangnya, dan sangat beruntung beliau tidak disiksa dan dihabisi.

“Warren berhasil memonopoli bisnis minyak dan tidak memberikan kesempatan pada pengusaha dan bahkan pada negara sekali pun. Dia rakus dan tidak peduli.” Somers lebih blak-blakan lagi.

Alexander langsung membalik badan, tidak terima gurunya dihujat seperti itu. “Tuan Warren tidak rakus sama sekali dan dia punya kepedulian yang besar. Jika setelah memonopoli dan mengeruk untung banyak dengan berbuat curang terhadap lawan bisnis nya, bisa jadi itu dapat diterima. Tapi, beliau tidak bermain kotor, tidak me
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status