Share

49. Berdebar

Seminggu Keysa ditahan oleh Nathan, kini dia diajak keliling area. Ini pertama kalinya Keysa melihat sekeliling area tersebut di siang hari. Suasana begitu damai di samping kiri rumah terdapat taman dan kolam, daerah itu tidak begitu asing bagi Keysa, seolah pernah mengunjungi tapi entah kapan. Keysa tidak berusaha untuk mengingatnya, dia fokus menikmati udara segar. 

"Apa kamu tahu ini di daerahnya mana?" Nathan membuka pembicaraan setelah dia memperhatikan Keysa beberapa saat. 

Keysa hanya menggelengkan kepala sambil melirik Nathan. "Emangnya ini dimana?" kemudian tanya Keysa. 

"Bogor,"

"Bogor?" Keysa mengulangi ucapan Nathan, dia tidak yakin jika selama ini ternyata tidak begitu jauh dari Ibukota. 

"Iya, kamu kira kita dimana?" Nathan kembali bertanya tanpa menghiraukan ekspresi wajah Keysa yang heran. 

"Ah kalau tau gitu, aku sudah dari kemarin pulang," ucap Keysa kesal karena baru tahu posisinya sekarang. 

"Kamu m
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status