Share

69. Sekar : (Bukan) Pernikahan Impian

Nyatanya kemarahan Sekar tidak hanya satu malam saja. Malam selanjutnya setelah pertengkaran pertama raja dan ratu itu, Ayudhipa ditolak mentah-mentah dengan terkuncinya kediaman permaisuri. Hari esoknya masih berlanjut, dan pada akhirnya Ayudhipa menyerah untuk bermalam disana setelah satu minggu mencoba. Juga, dia harus melakukan tanggung jawabnya membuat pewaris dengan selir Ratna Aryaji dan juga kesembilan selir lainnya.

Ya, itu telah menyebar, berita pengambilan sepuluh selir yang berasal dari anak-anak menteri dan orang berpengaruh untuk menghiasi istana dalamnya. Terlebih juga rumor yang menyatakan bahwa sang permaisuri mandul menyebabkan para menteri bersemangat kembali menyerahkan anaknya dengan harapan pewaris takhta akan dikandung melalui rahimnya.

Ada alasan kenapa Ayudhipa mengambil banyak selir. Salah satunya untuk menguatkan kedudukan Sekar sendiri sebagai ratu. Jika hanya Ratna yang menjadi selir, maka kekuasaannya akan terlalu besar saat te
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status