Share

Bab 242 - Kedatangan Anggia (2)

"Ada tamu wanita di depan yang hendak bertemu dengan Tuan Al..." Lapor seorang bodyguard kepada Aliando.

Aliando mengernyitkan kening mendengar hal itu.

Tamu? Seorang perempuan? Hendak bertemu dengannya?

Kenapa tamu itu baru datang sekarang?

Padahal, pesta sudah hampir selesai!

"Siapa namanya?" Tanya Aliando.

Belum sempat bodyguard itu menjawab, Nadine yang baru saja melepas temannya pergi, segera menoleh ke arah Aliando.

"Masih ada tamu Mas?" Sambar Nadine.

Aliando balas menoleh ke arah sang istri seraya mengangguk.

"Padahal pestanya udah hampir selesai. Tapi kok masih ada tamu aja yang datang dan kenapa baru datang sekarang sih?!" Lanjut Nadine agak kesal.

Aliando mengangkat kedua bahunya, ia juga tidak tahu.

"Nama wanita itu adalah Anggia...Tuan Al dan Nona Nadine." Jawab bodyguard itu pada akhirnya, membuat Aliando dan Nadine seketika itu menoleh.

Anggia?

Aliando dan Nadine kembali mengernyitkan kening begitu mendengar nama itu, saling pandang, keduanya langsung berusa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status