Share

S3 Bab 25

S3 Bab 25

"Apa Alea berpacaran sejauh itu di belakangku?" guman Syifa. Alea yang merasa mamanya memperhatikan bagian lehernya, segera menutupkan pasminanya seolah syal. Gemuruh di dada pun menyambut. Ia lupa telah menanggalkan penutup kepalanya tadi.

"Al, leher kamu?"

"Hah, mana, Ma? Ini, nggak tahu tadi malam merah dan gatal. Kayaknya Al salah makan tadi siang," terang Alea sambil menggaruk pelan lehernya bagian kiri dan kanan. Ia lalu menutupkan pasminanya ke leher.

"Oya? Nggak biasanya kamu alergi, Al."

"Iya nih, Ma."

"Ya sudah Mama ambilkan obat dulu."

Alea merasa bersalah telah membohongi mamanya. Bagaimanapun juga meski mamanya belum tahu tentang masalah yang menimpanya di kampus, lambat laun pasti terendus juga.

"Ini obat alergi sama vitamin. Diminum dulu lalu istirahat. Kamu kebanyakan pembur tugas harus diimbangi makan bergizi dan istirahat." Syifa begitu perhatian pada Alea. Mengingat sewaktu kecil Alea hanya mendapat kasih sayangnya tanpa perhatian sang papa.

"Iya, M
D Lista

maafkan baru update. badan lagi butuh istirahat nih. jangan lupa komentar dan lovenya ya. makasih sudah ikuti cerita Alea dan Irsyad. selamat membaca🥰

| Sukai
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (2)
goodnovel comment avatar
D Lista
kita tunggu next part ya
goodnovel comment avatar
Anugrah
masak sih ntar alea akan dinikahkan sama roland????
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status