Share

Chapter 25

RIRI POV

Aku tetap diam dan mendengarkan percakapan antara dua insan yang berlainan jenis kelamin tersebut. Dan dari percakapan mereka, aku jadi tahu kalau wanita di hadapan Haikal itu bernama Clara, kekasihnya yang beberapa bulan lalu pergi menghilang entah ke mana.

Aku terus diam dan memperhatikan. Hingga kejadian selanjutnya sungguh membuatku sakit hati dan mengucurkan air mata. Bagaimana aku tidak sakit hati dan menangis? Mereka berciuman dengan panas dan bergairah.

Aku hanya bisa menggigit bibirku dengan kuat agar tidak mengeluarkan suara isakan dan meremas rok dress yang kukenakan sekuat-kuatnya hingga buku-buku tanganku serasa mati rasa akibat terlalu kuatnya aku meremas dressku untuk menyalurkan rasa sakit dan sesak di dadaku.

Cukup lama aku menunggu agar mereka menyadari kehadiranku dan menghentikan ciuman panas mereka. Tetapi ternyata mereka terlalu mabuk dengan cumbuan dan ciuma

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status