Share

One Step Closer

Di sisi lain.

Jhon dan Aleta telah sampai di Moskow. Sekarang mereka berada di tempat tinggal Jhon ditemani Erik.

Ketiganya duduk melingkar. Di hadapan mereka lembaran peta Moskow terbentang. Tatapan mereka serempak ke arah peta itu. Memperhatikan setiap jalur mobil, yang jarang sekali dipilih sebagai sarana menuju bandara.

"Ini," tunjuk Jhon.

Kemudian Erik menggeleng. "Tidak. Jalur di sana lumayan sepi juga sedikit rumit jadi sering dimanfaatkan para pelaku kriminal."

Aleta yang tidak tau apapun hanya diam tapi ikut-ikutan memperhatikan seolah ia tau seluk beluk kota Moskow. Padahal jika keluar terlalu jauh dan lama pun ayahnya pasti langsung mengerahkan anak buah untuk mencari gadis itu.

Jhon bergeming sambil berpikir.

"Bagaimana jika aku yang mengantar kalian ke bandara?" tawar Erik.

Jhon menimbang-nimbang. Sesekali ia melirik ke arah Aleta. Sayangnya, Aleta tak membalas lirikan Jhon. Tampak dalam kerutan di kening gadis itu

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status