Share

SEASON 2.10

"Alhamdulillah sekarang Ayu Uda ngajar di sekolahnya Davin, Nyonya." Aldo terlihat bangga.

Diana tersenyum mengangguk tipis. Sudah agak lama Diana tidak mengunjungi Ayu dan pergi dengan Ayu. Rasanya mendadak Diana merindukan masa-masa mereka bersama.

"Sampaikan salam saya sama Ayu ya. Bilang sama Ayu, saya kangen. Kalau boleh, saya juga ingin ajak Ayu dan Davin pergi, boleh?"

"Tentu, saya akan tanyakan dulu sama istri saya, Nyonya." Aldo paham dengan perasaan Diana karena memang Ayu pernah tinggal bersama dengan Diana.

"Oke. Terimakasih ya, Al."

Tak terasa, waktu sudah menunjukkan pukul 5 sore. Banyak hal yang Diana lewatkan termasuk makan dan menjemput Oesama pulang les.

"Astaga!" Pekik Diana memukul dahinya.

"Anakku belum kujemput. Aduhhhh, kok bisa lupa sih." Segera Diana memeriksa ponselnya yang ternyata sengaja Diana mute karena sedang sibuk tadi dan benar saja, ada sekitar belasan panggilan tak terjawab dari guru les Oesama.

Dengan cepat Diana menghubungi kembali guru les ana
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status