Share

86. Kopi ini ....

"Hari ini kita mau ke mana, Rat?" tanya Bunda yang sengaja datang ke kamar Ratna, pagi itu.

Sudah enam belas hari Bunda menemani Ratna di Prancis. Sudah banyak tempat pula yang mereka kunjungi, sudah banyak juga waktu yang mereka habiskan berdua. 

Selama di Prancis Bunda dan Ratna menempati sebuah rumah kecil, dua tingkat, dan berhalaman luas, yang berada di pinggir kota. Konon kata Bunda rumah ini di beli dulu waktu almarhum ayah masih hidup.

Dan karena Bunda dan mas Delon sibuk di Jakarta, maka Bunda meminta pasangan suami istri, bik Nah dan pak Wook yang menjaga rumah ini.

"Bunda ada rencana, nggak?" Ratna malah berbalik bertanya, diletakkannya ponsel yang ia pegang ke sebuah meja kecil di sebelah kanan ranjangnya. 

"Kenapa? Kamu mau ikut Bunda?" Bunda duduk di belakang punggung Ratna dan mengelus rambut panjang Ratna pelan.

"Aku pengin di sini a

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status