Share

Gara-gara Ketiduran

Azril terbangun setelah pengurus keamanan membangunkannya untuk mengajaknya sholat asar berjamaah. Ia segera bangun dan mengambil peralatan mandinya. Azril segera membersihkan tubuhnya, kebetulan kamar mandi ada di setiap kamar. Seperti halnya pesantren milik keluarganya.

Setelah mandi ia bersiap untuk segera sholat. Teman sekamarnya sudah menunggunya dan meminta berkenalan dengannya.

Azril tersenyum dan memperkenalkan dirinya dengan ramah pada teman-teman sekamarnya.

Terlepas dari sifat konyol, nyeleneh, jahil, seenaknya sendiri dan bertindak semaunya saja, Azril adalah anak yang ceria dan mudah beradaptasi. Ia tidak pernah memilih dalam bergaul, tak pernah membedakan teman dan ramah pada setiap orang.

Setelah berkenalan dengan santri lain yang satu kamar dengannya. Ia pun bersama santri lain menuju masjid pesantren untuk sholat berjamaah.

Setelah sholat ashar semua santri sudah bersiap dengan kitabnya masing-masing sedangkan Azril lupa tidak membawa kitab. Untuk kembali lagi ke k
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status