Share

Bab 53 Siapa Preman Itu.

"Buruan pulang, gue laper!"

"Hei, Rohmat! Si Tiara napa lu tarik-tarik begitu? Kasianan kaan." Seorang wanita berumur sekitar tiga puluhan menegur pria yang dipanggil Rohmat.

"Nggak usah ikut campur! Ini urusan gue!" sahut Rohmat tenang tanpa menoleh.

"Ganteng-ganteng, tapi kasar sama perempuan!" Wanita itu hanya geleng-geleng kepala melihat kelakuan kasar Rohmat pada Tiara.

"Aduh, Baaang! Sakit tau. Pelan-pelan, kek!' Tiara berjalan terseok-seok mengikuti langkah Rohmat, sambil satu tangannya menarik koper.

"Diamlu! Kayak lagi gue apain aja pake teriak-teriak gitu!' gumam pria yang dipanggil Bang Rohmat oleh Tiara.

Mereka sampai di depan rumah kontrakan yang berderet dengan bentuk dan besar yang sama. Rohmat membuka pintu salah satu rumah.

"Sana lu masuk, terus bikinin gue makan. Awas, kaga pake lama!"

"Iya, bawel! Dasar cowok nggak sabaran! Ribet!" umpat Tiara. Netranya memandang kesal pada pria bermata teduh itu.

Sementara Rohmat tak peduli dengan ocehan Tiara. Pria berambu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (5)
goodnovel comment avatar
Mulia Sadat
ceritanya bagus tapi sayang buka bab selanjutnya harus pake koin
goodnovel comment avatar
Enisensi Klara
wah Neil ada rasa nih sama tiara
goodnovel comment avatar
Tri Wahyuni
Niel kmu selifikin ustri mu yg senang hura2 dgn teman laki2 nya dn kmu jadiin Tiara ustri mu kasian dia orang baik .dn kmu Tiara kmu hrs terus terang k Niel bhw kmu punya utang dgn Rohmat s preman itu klo niel bryrin hutang biar lepas dr Rohmat ...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status