Share

120. Sebuah Janji Lainnya

“Sakit … pelan,” ringis Awan saat Sonya menyentuh luka di bagian kepalanya yang terkena pukulan Emir yang melindungi dirinya tadi.

Sonya memajukan wajahnya mendekati pelipis Awan dan meniupinya perlahan sembari terus mengusapkan alkohol. “Pelan … ini aku udah pelan.”

Awan tersenyum melihat wajah Sonya dari dekat, ia suka melihat bibir Sonya yang mengerucut kecil dan wajahnya yang terlihat polos tanpa make up, iya … Awan sangat suka wajah Sonya yang baru bangun tidur tanpa make up sama sekali, apa lagi wajahnya saat setelah bercinta dengan dirinya, terlihat puas, bahagia dan sensual.

“Kenapa kamu senyum-senyum?” tanya Sonya, Sonya menyimpan kapas bekas dan botol alkohol di nakas terdekat. “kamu kalau senyum-senyum gini pasti ada maunya.”

Tangan Awan terulur dan menyentuh pinggul Sonya, dengan sekali tarikan Awan membuat badan sonya berada di antara kedua pahanya. “Aku mau kamu bilang, aku suka kamu Awan.”

Sonya memundurkan kepalanya sediki
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (10)
goodnovel comment avatar
Risma Magdalena
duhh awan...semoga kedepannya kalian ga banyak masalah yaa
goodnovel comment avatar
Elly Hidayah
huruhara ini bner2 bakal pnjang sh kek nya
goodnovel comment avatar
Muti
Maju bestie
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status