Share

16. Zavy menyerah

Ferdy, Shane, dan Edward pun bersekutu memberikan pembelaan terhadap Kevin Hamilton. Bukan hanya itu, tiga kakak-beradik itu mulai naik darah begitu tahu kalau rupanya Zavy seorang penipu. Mereka tidak habis pikir dan tidak tahu bagaimana caranya mengambil hati Wayne Chad lagi.

Shane berani bicara pada ayahnya. “Ayah, cucu kesayangan mu ternyata sedang bersandiwara. Dia telah menipu kita semua di sini. Kekasih yang dia bawa ternyata seorang pekerja cafe.”

Edward tersenyum sinis. “Aku tidak menyangka bahwa orang terbaik dari anggota Charlton ternyata berani melakukan kebohongan seperti ini.”

Deg!

Mendengar omongan keluarga dan kerabatnya yang tak henti, Vinna tetap tenang meskipun dadanya mulai bergemuruh. Dia masih tidak menyangka bahwa rencananya bisa gagal terlalu dini. Apakah dia terlalu percaya diri?

Padahal, jika dia memperhatikan wajah Zavy secara saksama, lumayan ada beberapa perubahan, terutama rambutnya sekarang lebih pendek dan rapi dari pada sebelumnya. Apalagi ditambah tuxe
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status