Share

Bab 23. Kau Sangat Cantik!

Industri kosmetik memiliki pasar yang luas dan semakin berkembang. Permintaan akan produk kecantikan ikut meningkat. Tidak hanya di pasar domestik, tetapi juga di pasar internasional, minat terhadap produk kecantikan terus tumbuh. Para kompetitor saling berlomba untuk memikat hati pelanggan. Tidak heran jika sewaktu-waktu akan terjadi guncangan dikarenakan persaingan yang sengit.

Jasmine tidak begitu risau soal itu berkat kerja sama timnya yang cakap dan cepat tanggap. Seperti pengamatannya, ketegangan hanya terjadi sesaat. Mungkin mereka perlu memperbaiki sedikit strategi pemasaran untuk mengembangkan cara kerja di masa depan.

Kini kendala paling besar yang tersisa bagi Jasmine adalah investor di perusahaannya—Xavier. Ya, Jasmine tak pernah mengira kalau ternyata Xavier memiliki kekuatan sebesar ini.

Dulu, Jasmine mengenal Xavier tak terlalu dekat. Kondisinya kala itu dia hanya menjalin hubungan dengan Xavier hanya beberapa bulan saja. Dia tahu Xavier memiliki perusahaan sendiri, tap
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status