Share

19 - I'm Yours, Alice

Alice menatap ke dalam manik Jordi. Ia berpikir dahulu apa yang harus ia katakan kepada kekasih backstreet-nya itu.

"Gimana?" Jordi masih bertanya dan penasaran.

"Gak tahu."

"Hmm ... gue gak akan berbuat jauh lagi sama loe. Sudah cukup kemarin malam dan gue gak mau semakin merusak loe." Jordi menghentikan kegilaannya. Sebenarnya ia masih diliputi nafsu, tapi Jordi tidak mau menambah rasa bersalah pada diri Alice.

"Jor." Alice menangkup wajah Jordi dan menatap manik biru milik Jordi.

"Hmm ..."

Alice menarik wajah Jordi agar lebih dekat dengannya, "I love you," bisik Alice pelan di telinga Jordi.

"Hah ... apa loe bilang?" Jordi ingin sekali mengabadikan momen ini. Ketika Alice mengatakan cinta kepada dirinya.

"Gak ada siaran ulang!"

"Hihi ... gue tahu loe cinta banget sama gue dan gue harap ... kita akan begini terus sampai kakek nenek. Kita akan menikah dan memiliki banyak anak."

"Gue gak mau banyak anak!" tegas Alice.

"Kenapa?"

"Loe pikir ngelahirin anak itu enak ya? Loe sih enak ... m
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status