Share

BAB 12 TUDUHAN

Sontak saja Karin menjadi terkejut, sekaligus takut. Dirinya, seperti kelinci yang tererangkap dan tidak tahu jalan keluar, untuk bisa menyelamatkan dirinya.

Karin beranjak dari duduknya dan berjalan ke arah pintu. “Tolong buka pintunya sekarang juga, Pak! Saya akan melaporkan Bapak, kalau sampai berani menyentuh saya!”

Ryan memasang senyum miring, sambil melempar-tangkap kunci yang ada di tangannya. “Apakah aku melarangmu, untuk keluar dari ruanganku? tidak, ‘kan? Silakan saja keluar aku tidak akan menghalangimu!”

Tangan Karin terkepal rapat di kedua sisi tubuhnya. Ia benar-benar takut akan mengalami apa yang menjadi trauma masa kecilnya. Dan hal yang membuat dirinya enggan memiliki hubungan istimewa dengan laki-laki.

Bahkan di usianya yang sudah menginjak 22 tahun. Ia belum pernah menjalin hubungan percintaan dengan lelaki manapun juga.

“Bapak memang tidak melarang saya secara langsung, untuk keluar dari ruangan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status