Share

Keheranan Tiara

***

Lisa pun menepi, lalu memperhatikan ibunya dengan lelaki paruh baya tersebut. Lisa ingin mencari tahu siapa orang tua yang tampak akrab dengan wanita yang telah melahirkan dirinya.

Pria itu terlihat buru-buru memasuki mobil yang tidak jauh dari tempat Lisa, sedangkan sang ibu berjalan memasuki angkutan umum. Rasa penasaran Lisa kian meninggi, ia pun mengikuti kendaraan roda empat milik lelaki yang tadi bersama ibunya.

Lisa menelusuri jalan dan menjaga jarak dari mobil yang diikuti, ia berusaha agar tidak dicurigai. Lisa sangat terkejut saat lelaki itu memasuki rumah megah milik orang tua Siska, mantan istri Bayu. Saat masih berstatus sebagai istri Bayu, Lisa sangat tahu tempat tinggal Siska sebelum menikah.

Lisa tidak mengerti kenapa laki-laki paruh baya yang tadi bersama ibunya masuk ke istana milik orang tua Siska. Ia pun berpikir keras dan ingin menanyakan hal tersebut kepada wanita yang berstatus sebagai ibunya.

Lisa mengambil ponsel dari tasnya, ia ingin menunjukkan foto ruma
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Tri Wahyuni
kmu itu jangan menyesal .kmu sendiri menghina Tiara dn kmu sendiri dn klga yg menghina terus Tiara .dh ikhlaskn Tiara dh bahagia bersama Erya yg sangat mencintai nys
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status