Share

Pertemuan tidak terduga

2 hari kemudian

Pagi hari ....

Setelah Frans berangkat kerja, aku bersiap-siap untuk pergi menjemput Felix. Sebenarnya aku takut berpapasan dengan rombongan Frans, tapi setelah menanyakannya Frans bilang ia akan berangkat pagi.

Rupanya cuaca sedang tidak bersahabat karena dari semalam hujan terus mengguyur kota.

Sebelumnya aku memastikan jika di rumah sudah tidak ada siapa-siapa, kebetulan mertuaku hari ini ada pertemuan dengan rekan sosialitanya.

Aku menyemprotkan parfum lebih banyak dari biasa, sebenarnya aku merasa malu. Di usiaku yang saat ini aku merasakan kasmaran lagi.

Aku bahkan tidak bisa tidur nyenyak, karena tidak sabar bertemu dengan Felix

Aku sangat gugup dan kembali ke kamar untuk memeriksa penampilanku sekali lagi di depan cermin.

"Kenapa hujannya masih belum reda ...," gumaku melihat ke arah luar jendela.

Aku berjalan menuruni anak tangga memeriksa kondisi rumah yang sudah aman jika aku tinggalkan, maklum saja terkadang aku merasa lupa mematikan kompor jika berpergia
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status