Share

Menghancurkan Hati Dua Wanita

“Ada apa ini? Kenapa kau di sini dan memarahi resepsionis, Ken?” suara Aaron yang tiba-tiba muncul di sana mengagetkan semuanya.

Alexa yang awalnya duduk, kini berdiri menyambut suaminya. Tapi alih-alih mendapatkan sapaan diiringi senyuman, Aaron hanya menoleh padanya sedetik dan membuang pandangannya lagi. Dan rasa sakit seketika dirasakan Alexa saat itu juga.

“Maafkan aku, Wakil presdir. Aku hanya menjalankan tugas dan memberitahukan pada resepsionis untuk lebih berhati-hati menerima tamu.” Kennan menjawab.

Aaron tidak menjawab tapi menoleh pada Karina di belakang Kennan.

“kau kembali ke tempatmu.” Ucap aron pada pegawai wanita yang dimarahi Kennan. Setelah itu dia menoleh lagi pada Kennan, “Siapa yang datang lebih dulu?”

“Nona Karina yang datang lebih dulu, tapi tidak lama ada Nyonya Alexa yang juga datang.” Jawab Kennan ragu.

“Kalau begitu antarkan Karina masuk ke ruanganku. Bawakan dia makanan dan minuman untuk menunggu, sementara aku harus bicara dengan Alexa dulu.” Aaron beruca
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status