Share

Bab 25

Aku hancur! Benar-benar hancur! Bukan hanya hati saja, tapi juga kehidupanku. Karena ternyata Sean Abdillah itu licik sekali. Selama perusahaan dipegang olehnya, ternyata dia juga mendirikan perusahaan lain, dan menarik satu demi satu investor di perusahaan papi untuk bergabung bersamanya.

Tak hanya itu, dia juga menjilat mereka supaya percaya padanya. Sampai ketika dia akhirnya memisahkan diri dari perusahaan papi, investor lain yang sudah dia jilat ikut serta dan ... kini perusahaan papi ada di ujung kehancuran.

Licik sekali, kan?

Sekarang, aku bukan hanya sudah kehilangan 50% saham di perusahaan Papi yang telah berpindah atas namanya, tapi juga para investor yang selama ini bekerja sama dengan papi.

Istimewanya, kondisiku sekarang seperti ini, terlibat gosip yang tida

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (3)
goodnovel comment avatar
Irma Luthfi
ceritanya bagus tpi sayang pake koin..
goodnovel comment avatar
Yuliana Atiek
ceritanya bagus sayang banget koinnya kemahalan. klo turun mending. ini makin k bab berikutnya makin mahal.. aku stop di sini aja bacanya ...
goodnovel comment avatar
Syahara Rizki Ryui
tolong koin utk baca direndahkan paling tidak 3 koin...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status