Share

Bab 49 : Meminta Izin

Delisha tengah sibuk di dapur, memasak berbagai menu sarapan pagi ini dari mulai sup ayam, tempe goreng, sambal, dan menu lainnya. Aroma makanan yang lezat mengisi seluruh rumah. Wanita itu sangat begitu semangat dalam aktivitasnya pagi ini.

Dia berusaha keras menyiapkan sarapan pagi yang begitu istimewa untuk suaminya, Rey.

Delisha yang merasa terbebani oleh masalah yang menghantuinya sejak kemarin. Dia menyadari bahwa terusmenerus memikirkan masalah itu hanya akan membuatnya semakin stres dan tidak bisa berfokus pada hal-hal lain dalam hidupnya.

Untuk itu, dia pun ingin memasak dan menyibukan harinya dengan bersenang-senang.

Seketika Delisha menghentikan aktivitasnya, pandangannya beralih ke arah kamarnya, Delisha tak mendengar adanya suara yang tercipta dari dalam kamarnya.

"Apa Rey masih tidur?" Delisha bergumam dalam monolognya.

Delisha kembali melanjutkan aktivitasnya. Kini, ia sibuk memotong sayuran dengan hati-hati.

Rey yang sedari tadi ada di dalam kamar, perutnya terasa lapa
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status