Share

Rahasi Atreya

"A–apa maksud Pangeran?" tanya Atreya terbata.

Pandya semakin yakin dengan apa yang dia pikirkan, saat melihat reaksinya yang tampak tersudut. Sebenarnya tidak akan ada perbedaan jika memang apa yang dipikirkan olehnya memang benar kenyataan. Namun, dia hanya ingin memastikan hal itu, sehingga nanti tidak akan menjadi masalah dikemudian hari.

Pandya mendekatkan diri ke arah Atreya, yang membuat pengikutnya itu mundur beberapa langkah kecil kebelakang mengindarinya. Keringanan dingin sudah mulai mengalir di pelipisnya, dengan wajah bingung dan pucat.

Pandya berbisik tepat di telinganya, "Kau sebenarnya perempuan bukan?"

Bisikan itu berhasil membuat kedua bola mata Atreya membulat, sambil menutup mulutnya dengan kedua tangan. Terlihat jelas di wajahnya jika apa yang dibisikkan oleh Pandya tadi tidaklah salah. Ditambah dengan tidak adanya sangkalan darinya, semakin membuat Pandya yakin dengan ucapannya tadi.

'Lihatlah! Dia sudah sangat pucat seperti itu, tapi masih kau tekan. Apa kau ben
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (3)
goodnovel comment avatar
Muhammad Haris
lamaaaaaaaaaaa
goodnovel comment avatar
alhamiasca chanel mecca
lamaaaaaa....
goodnovel comment avatar
Muhammad Haris
thooooor knp lama
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status