Share

Peter's house

Peter berjalan memasuki rumahnya dengan langkah lesu. Hanya dalam waktu satu jam ia sudah kehilangan uang sebesar lima ratus juta. Tamat sudah riwayat perusahaannya yang akan berada di ambang kebangkrutan.

"Tumben jam segini udah pulang pa." Rachel memandang suaminya bergantian dengan memandang jam dinding yang masih menunjukkan pukul tiga sore. Biasanya suaminya akan pulang dari kantor pukul lima sore.

"Papa kelihatan capek, papa duduk dulu. Aku buatkan teh ya." Rachel menuntun suaminya untuk duduk di sofa kemudian beranjak pergi ke dapur untuk membuatkan teh hangat untuk suaminya.

Tak lama Rachel kembali ke ruang tengah dengan membawa secangkir teh hangat di tangannya.

"Ini pah di minum." ujar Rachel dengan suara yang lembut.

Rachel mengambil tempat duduk di samping Peter. Ia menatap suaminya yang sedang meminum teh buatannya. Rachel melirik ke arah Peter dan kemudian menatap ke arah lain beberapa kali. Ia ingin mengatakan sesuatu kepada suaminya tapi ada sedikit keraguan.

"Pa," p
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status