Share

Taruhan

Alice menatap malas seorang perempuan yang duduk di seberangnya. Pasalnya laki-laki itu tiba-tiba mengadakan acara pertemuan Lima Keluarga Besar tanpa memperdulikan kesibukan orang lain. Dan karena itulah sekarang Alice datang.

Alice sekarang sudah ada di sebuah ruangan. Duduk di tepi meja bundar, bersama empat orang lainnya. Kelima orang yang sekarang berkumpul adalah pemimpin Lima Keluarga Besar. Orang yang sangat dihormati dan ditakuti oleh semua orang.

Alice dari keluarga Gracia. Vinka dari keluarga Virgo. Carles dari keluarga Mafuyu. Volva dari keluarga Aurora. Nicola dari keluarga Venus. Dan tentu saja mereka semua ditemani oleh pengawal mereka masing-masing. Tetapi karena kali ini Keenan sedang tidak ada, maka Alice membawa Noel, seorang perempuan yang bertugas pengawal semenjak lima tahun yang lalu.

Semua pemimpin Lima Keluarga Besar sudah ada di satu ruangan yang sama. Yang berarti akan ada sesuatu yang penting akan mereka bahas. Dan sesuatu itu bisa sa

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status