Share

15. Naga Emas vs Naga Dreston

Zhou Shen yang terkejut hanya bisa terpana dan terdiam saat naga Dreston mulai membuka mulutnya untuk menyemburkan api ke arah dirinya.

"Zhou Shen ... sadar!" teriak Kalindra yang berlkari kencang ke arah naga Dreston.

Tapi semburan api dari naga Dreston ini tampaknya lebih cepat keluar daripada sampainya Kalindra ke tempat Zhou Shen.

Pendekar Pedang Naga Emas yang masih terkejut ini tampaknya sudah tidak tertolong lagi.

Arrrggh ....

Semburan api naga Dreston dikeluarkan ke arah Zhou Shen.

Kalindra yang sedang berlari langsung berhenti dan tidak percaya dengan apa yang dilihatnya.

Tidak disangkanya kalau naga Dreston sesadis ini langsung menyemburkan api naga ke arah Zhou Shen.

Saat semburan api menghilang, tampak sosok Naga Emas berdiri di depan Zhou Shen menahan semburan api naga Dreston.

*****

Kalindra merasa lega sekaligus khawatir dengan munculnya Naga Emas ini.

Sebagai bagian dari keluarga yang bisa mengendalikan naga, Kalindra sangat tahu sifat Naga Emas yang kejam ini.

Naga Dr
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status