Share

BAB 59. Gunung Wutang

"Prajurit pengawal sudah aku perintahkan untuk pulang ke Istana Kaisar Gunung Funsan," Guang Lien-Hua lalu mengambil sisa-sisa perlengkapannya untuk disimpan, "Ayo cepat kalian berdua naik ke kuda setelah selesai berkemas."

Tidak lama kemudian Guang Lien-Hua, Ho Xiuhuan dan Chyou Zhi berangkat untuk pergi ke Gunung Wutang, mereka berangkat sesuai dengan rencana dari Guang Lien-Hua yaitu untuk mengunjungi Sekte Wutang.

Desa Niujie berada di bawah Gunung Wutang, oleh karena itu perjalanan mereka untuk sampai ke Sekte Wutang seharusnya tidak membutuhkan waktu yang lama.

Tak beberapa lama berjalan Ho Xiuhuan dan Chyou Zhi sepertinya sudah bisa melihat dan merasakan pemandangan yang indah dari Gunung Wutang yang tepat berada di hadapan mereka.

Mereka sebelumnya sudah melewati hutan dengan pepohonan yang langka dan jarang mereka lihat dari hutan-hutan lain yang pernah mereka lihat sebelumnya, mereka juga melihat berbagai jenis hewan yang jarang dilihat di hutan.

Ketika mereka mulai naik ke
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Norma Yunita
jangan molor up nya Thor , nanti aku kasih gem lagi
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status