Share

Chapter 35 : Binatang Ajaib Terbang

Beberapa hari lagi berlalu setelah Xinyi mendapatkan kembali matanya. Saat ini dia berkeliling sambil melihat-lihat sekitar, yang di mana menampilkan berbagai hewan, tumbuh-tumbuhan yang semuanya hanya terlihat di dunia dongeng saja.

"Alam Kultivasi memang yang terbaik!" Xinyi bergumam dengan senyuman.

Sedikit dii atas Xinyi burung emas terbang mengikuti, sambil mengepakkan sayapnya yang indah. keduanya melakukan perjalanan tanpa tujuan, walaupun begitu rasa pertualangan memuncak didiri Xinyi, dia menyukai ini, dia menyukai ke tempat-tempat yang belum dia kunjungi, dan melihat berbagai hal yang belum pernah dia lihat.

Beberapa hari ini keduanya terus bergerak melewati lembah, hutan, dan gunung. Bahkan mereka sempat menemui beberapa binatang ajaib tetapi semuanya level rendah, jadi Xinyi hanya memanen sedikit poin pengalaman.

Tetapi berkat kerja keras, akhirnya dia mengumpulkan poin untuk menembus ranah Core Transformation Awal Tingkat 2. Jika orang lain mengetahui Xinyi dapat menerobo
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status