Share

15. Apakah Dia Masih Hidup?

Kota Prisma teramat ramai sebagai pusat dari benua Orpris. Apalagi, tempat ini dijadikan tempat untuk pusat dari seluruh rangkaian tes untuk menjadi Pasukan Langit. Pendekar putih dari seluruh benua pun datang dan ingin mengikuti tes. Orang biasa dan bangsawan pun datang untuk melihat dan mendukung para pendekar.

Hal ini karena, para pendekar yang sedang direkrut untuk Pasukan Langit akan menjadi tameng utama, jika memang pasukan kegelapan datang dan ingin menguasai dunia ini sekali lagi.

Pergerakan pasukan gelap memang sudah mulai tercium oleh intelejen dari seluruh benua. Gerakan mereka cukup licin dan sulit untuk ditangani.

Aji duduk di sebuah kedai makan yang cukup ramai, di salah satu meja dia sendirian dan memesan makanan. Aji terus berpikir bahwa masuk menjadi Pasukan Langit tidaklah salah, dengan otoritas Pasukan Langit selanjutnya, maka hal itu mudah untuk mengumpulkan para pendekar yang bisa membantunya menumpas pasukan Lord Demon.

Aji kembali teringat pengorbanan Ganada dan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status