Share

Bab 29 - Reuni Bersama Teman.

Di Dalam Dunia Pertama

Tampak Liem yang sedang bertamu di rumah Paul mereka saling bercerita satu sama lain.

"Dari mana saja kamu selama ini Liem sudah 1 Tahun tidak terasa dari terakhir kita bertemu waktu itu dan tak lama kamu menghilang entah kenapa bahkan Monic dan Eve sempat menanyakan tentangmu kepadaku namun aku hanya menjawab seperti adanya saja" Ucap Paul

"Hahaha sabar sabar hari ini akan aku jelaskan padamu semuanya" Ucap Liem

"Baiklah kita akan terus berbincang sampai pagi bukan ? Setelah ini kamu tidak akan kemana mana bukan ?" Tanya Paul kepada Liem

"Tidak tidak ! Hari ini aku khusus datang kepada dirimu saja untuk menjelaskan sesuatu dan aku berharap kamu pun bisa menyampaikan sesuatu kepada Monic nanti" Ucap Liem

"Kenapa ? Kenapa kamu belum menemui Monic dahulu ? Oh iya apakah kamu belum mengetahui bahwa kamu telah mempunyai anak" Ucap Paul

Liem terlihat agak terkejut lalu berkata

"Apa maks
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status