Share

MAU BERKENCAN DENGANKU?

Tristan masih memeluk Raline dengan erat. ia tampak bahagia mendengar bahwa istrinya ini tidak akan marah lagi.

"Tristan lepaskan" Ucap Raline lembut.

Mata nya beradu pandang dengan suaminya ini. dipandanginya wajah cerah suaminya yang tadi masih terlihat nanar.

Tangan Tristan masih melingkar erat di pinggang ramping Raline.

Wajahnya semakin mendekat..

Hidung mancung kedua pasangan suami istri ini beradu..

Tristan memperhatikan setiap lekuk bibir lembut Raline,ingin Rasanya ia cumbui sekarang. 

Perasaanya tidak tertahankan,ia sekarang ingin mencumbui istrinya sekarang.

Tiba..tiba..

Jari telunjuk Raline menyentuh Bibir Suaminya ini.

"Aku memaafkan mu,tetapi belum tentu aku menerimamu" Gumam Raline yang terlihat salah tingkah.

Tangan Raline melepaskan rengkuhan Tristan,ia mengambil kembali bunga yang belum selesai ia rangkai. kemudian satu persatu ia masukan ke dalam vas bunga yang tinggi ini.

Ral

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status