Share

Babang 25

Alvaro mengerjab satu kali saat mendengar penawaran dari Bianca. Apa Bianca bilang tadi? Duduk di pangkuannya? Wah, tawaran yang menarik sekali. Tapi ....

“Jangan aneh-aneh. Ini masih di kantor, bukan di apartemen!” Sayangnya harus Alvaro tolak dengan berat hati.

Alvaro harus menegaskan pada Bianca, siapa yang pegang kendali di sini. Jangan sampai dipermalukan di muka banyak orang kalau sampai ketahuan.

“Kalau kamu nggak mau makan, ya sudah. Buang saja,” putus Alvaro secara mendadak. 

Tangannya bahkan sudah bergerak untuk membereskan makanan yang terlanjur dikeluarkan. Padahal sebenarnya dia sendiri juga kelaparan.

Melihat itu tentu saja Bianca gusar. Karena jika boleh jujur, dia pun sudah sangat lapar sekali hari ini. Itulah kenapa, Bianca pun langsung melancarkan protesannya.

“Ih, Bapak kok gitu? Maenannya ancaman!” protes Bianca, yang membuat Alvaro malah teringat dengan Aika, si Nyonya Bos.

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (3)
goodnovel comment avatar
yeni diana sari
mak dan kak lory cantik deh syuka aq sehari lgsng up 2 bab
goodnovel comment avatar
yeni diana sari
nah lho bgg kan bang klo Bi sdh diem spt patung
goodnovel comment avatar
yeni diana sari
klo g main ancem bukan anaknya mak amih lilis
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status