Share

Bab 67 Pameran Pembangunan Kota Medan...

Kota Medan. Pada awalnya Kota Medan ini dahulunya hanya berupa kampung kecil yang bernama Kampung “Medan Putri”. Posisi Kampung Medan Putri berada di tepian antara pertemuan Sungai Deli dan Sungai Babura. Lebih tepatnya posisi Kampung Medan Putri ini adalah Wisma Benteng sekarang. Dahulunya Kampung Medan Putri ini merupakan benteng berbentuk bundar di antara pertemuan Sungai Deli dan Sungai Babura dan sisa-sisa benteng tersebut masih ada hingga sekarang ini. Posisi kampung Medan Putri berada di tepian sungai, sebab pada masa itu sungai merupakan urat nadi jalur transportasi perdagangan. Pertemuan alur Sungai Deli dan Sungai Babura pada masa itu merupakan jalur strategis perdagangan. Apalagi pada zaman itu, lalu lintas perdagangan yang melalui kedua sungai tersebut sangat ramai, hingga Kampung Medan Putri itu cepat berkembang menjadi pelabuhan transit yang sangat penting.

Kalau kita telusuri sejarahnya, keberadaan Kampung Medan Putri ini t

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status