Share

48. Luka Hati

Suasana kamar yang lain penuh cinta. Tapi, tidak dengan kamar Zeki. Kamar yang penuh rahasia karena ia tidak mengijinkan siapapun masuk dan membersihkannya. Zeki merawat kamarnya seorang diri. Kamar yang selalu ia anggap sebagai tempat naungan cinta dan kenyamanan saat ia merasa dipojokkan atau merasa tidak dipedulikan.

        Ketika ia berbaring di atas ranjang ingin memejamkan matanya sejenak untuk melepaskan penat dan lelah yang membebaninya, pintu kamarnya terbuka. Sandi yang ia buat sendiri, dibobol oleh seseorang.

        Zeki panik dan terperanjat kaget. Orang yang berhasil membobol keamanan kamarnya, tidak lain adalah Sam yang ternyata Ayahnya sendiri.

        Sam tidak kalah terkejut melihat isi kamar Zeki yang membuatnya naik pitam. Zeki tidak berkutik bukan karena ia takut tapi karena ia tidak memiliki wewenang apapun untuk bicara.

“A

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (3)
goodnovel comment avatar
S Rohmah
Lanjut koment,karna gak cukup tadi hahaha. Meski kamu tak bisa bersatu sama kiana,tapi setidak nya kamu telah berjuang. Jangan hirau kan ayahmu yang melarang keras keinginan mu. Berjodoh atau tidak nya,semua balik lagi ke takdir.. semangat zeki..
goodnovel comment avatar
S Rohmah
Zeki,tak apa kau simpan saja cintamu terhadap kiana,karna ayahmu dulu pun begitu,saat ibumu mencintai paman mu delice,ayahmu sam sudah punya perasaan pada ibumu,tapi dia menyimpan nya rapat. tapi takdir memihak pada ayahmu,akhirnya ayahmu bisa mendapatkan ibumu.Karna delice tak mencintai ibumu.
goodnovel comment avatar
Mikayla Azahra
Huwaaaa nyeseuk banget......... . Sebenarnya banyak pertanyaan di benak qu tentang perlakuan sam...gracia ke zeki,, kenapa mereka sampai segitu nya perlakuin zeki, . Kenapa mereka melarang zeki mencintai kiana? .
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status