Share

Bab 19 : Bimbang

Jessica masuk ke dalam rumah dan langsung masuk ke dalam kamarnya tanpa memedulikan Monica dan Irene yang tampak tengah membuka album foto di ruang keluarga. Sepintas Monica terlihat menoleh ke arah Jessica yang masuk ke kamarnya yang berada persis di depan ruang keluarga di saat Irene sang sahabat mamanya tengah asyik fokus pada album kenangan kala Jessica kecil. Sementara Wijaya dipastikan sedang berada di luar rumah untuk melihat suasana perumahan yang di tempati Jessica.

Monica yang melihat Jessica masuk ke dalam kamar dan merasa ada sesuatu yang terjadi di antara Endrawan dan Jessica, segera wanita paruh baya tersebut meminta izin pada sahabatnya untuk masuk ke dalam kamar Jessica.

“Irene, aku tinggal dulu sebentar ya,” izin Monica pada sahabatnya.

“Ya, silakan..., apa kamu mau menunjukkan beberapa piala dan piagam yang di dapat oleh putrimu?” tanya Irene tersenyum menoleh ke arah Monica dan kembali mengamati gambar foto pada album yang di pegangnya.

Monica yang tahu telah terja
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status