Share

Haruskah Juan?

“Perbaiki analisis datanya sesuai dengan yang saja jelaskan tadi.”

“Baik, Pak. Lalu, kira-kira saya bisa bimbingan lagi dengan Bapak kapan ya?”

Juan menyandarkan punggungnya pada kursi. Tangannya menyilang di depan dada. 

“Ya, seselesainya kamu dan seyakinnya kamu ketemu saya.”

Mahasiswa di depannya merapatkan bibir. Tatapannya lesu. “Baik kalau begitu, Pak Juan. Saya  permisi dulu,” ujarnya membungkuk sopan, kemudian berbalik pergi keluar dari ruangan. 

Usai mahasiswa bimbingannya pergi, Juan menenggelamkan diri pada posisinya. Wajahnya mendongak dengan mata terpejam. Bimbingan skripsi adalah momen yang paling melelahkan juga paling menguras pikiran serta emosiny

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status