Share

BAB 22

“Paman Sin, apa tidak apa-apa membiarkan mereka pergi begitu saja?!” ucap Chu Ning mendekat pada Sin Luo.

“Aku tak menyangka bahwa hari ini aku akan terpedaya oleh seorang bajingan kecil. Seekor kucing yang hobi mencuri, jika dibiarkan tumbuh besar akan menjadi harimau garang yang akan memangsa segalanya. Kita tidak bisa membiarkan bajingan Feng Zhi itu hidup lebih lama. Lebih baik kita kembali terlebih dahulu, dan memikirkan cara untuk menyingkirkan bocah itu. Terlebih lagi, Sin Lan terluka akibat perbuatannya...’ ujarnya menjelaskan bahwa keluarganya tak bisa bertindak gegabah hanya karena permasalahan percintaan anak muda.

“Jika paman Sin takut untuk menyentuhnya, para tetua dari keluarga kami tak akan takut padanya. Berani sekali bocah tengik itu melukai wajah cantikku! Aku Chu Ning akan memastikan bahwa keluarga Xiao itu akan menerima akibatnya, karena sudah berani menyinggung salah satu dari tujuh keluarga kekaisaran.” Tandasnya penuh ambisi.

***

Feng Zhi dan rombongan sudah mel
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status