Share

(Season 2) BAB 28 - Sebuah Rahasia Kecil

“Shei, apa kita harus sampai begini?” tanya Leslie panik.

“Aku nggak minta kamu buat ikut,” kataku, dingin.

Leslie menghela napas putus asa di kursi belakang.

“Alamatnya di sini.” Dinda, yang langsung datang di hari yang sama setelah aku meneleponnya, berbicara sambil menatap peta di ponsel.

Ternyata tidak terlalu sulit mencari tau sosok wanita itu. Aku hanya perlu menyerahkan fotonya ketika bersama sang anak kepada pria yang mengaku sebagai detektif swasta, berserta sejumlah uang yang tak seberapa, lalu secara ajaib kami mendapatkan alamatnya.

Aku sudah mempersiapkan segala yang mungkin kubutuhkan. Jika sebuah ancaman saja takkan membuatnya mundur, aku bahkan siap melakukan apa pun untuk Kakak dan putrinya. Aku akan membuat dunia yang aman untuk mereka, meski itu artinya merelakan kebebasanku sendiri.

Dinda menunjuk sebuah gang yang ada di hadapan kami. “Masuk ke sini,” katanya.

Leslie terlihat semakin gelisah, tapi aku tidak peduli. Aku sudah siap menghadapi apa pun yang akan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status