Share

251. Membujuk Ratu Dewayani

Wuuussshhh!!!

Ribuan anak panah langsung melesat menyambut kedatangan Mahasura.

“Perisai Dewa Naga!”

Pendekar Dewa Naga ini tidak menganggap remeh serangan anak panah yang mungkin beracun ini, bahkan anak panah ini juga berupa anak panah api yang bisa membakar tubuhnya.

“Gila juga Ratu Dewayani ini! Menyambut diriku saja sudah mengerahkan pasukan pemanah yang sedemikian banyaknya, apalagi kalau nanti dia menyeraang Benua Selatan?” pikir Mahasura.

Beberapa anak panah api dikibasnya sambil menghindari panah api lainnya.

"Ratu Dewayani! Aku datang dengan damai! Ada yang hendak kubicarakan denganmu!" seru Mahasura sambil terus bergerak menghindari terjangan anak panah berapi ini walaupun tubuhnya sudah terlindung oleh perisai cahaya naga.

"Tidak ada yang perlu dibicarakan lagi, Pendekar Dewa Naga! Aku sedikit lagi akan mencapai Benua Selatan! mata-mataku juga melaporkan kalau kamu telah menyusun kekuatan melawanku!" sahut Ratu Dewayani dengan kekuatan tenaga dalamnya.

"Rencana awalnya beg
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status