Share

BAB 29 - PENYATUAN

Brak!

Bulan terlonjak kaget mendengar pintu ruangannya terbuka dengan keras. Waktu sudah menunjukkan pukul sembilan malam, ia masih harus memeriksa satu gaun lagi sebelum pulang.

“Mas Alfan.” Bulan melihat Alfan datang dengan wajah merah dan sorot mata yang penuh kemarahan.

“Jangan bermain-main dengan pernikahan ini, Bulan. Kamu itu istriku!” ucap Alfan dengan suara lantang.

Bulan yang tidak tahu maksudnya hanya menatap Alfan datar.

“Apa! Aku tidak tahu maksudmu, Mas Alfan. Kamu datang dan menuduhku macam-macam. Aku tidak mengerti, apa ini!” Bulan menggelengkan kepala dengan pelan.

“Jangan berpura-pura tidak tahu apa pun. Siapa lelaki itu?!”

Bulan bangkit dari kursinya dan mendekati Alfan. Berdiri berhadapan membuat Bulan dapat merasakan napas Alfan yang memburu.

“Duduklah dan minum lebih dulu. Bicara

Memey Yin

Jangan lupa like, komen dan tinggalkan ulasan bintang lima. Makasih ....

| 1
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (9)
goodnovel comment avatar
AriaNz Arfa
aaah kaneeeeee wkwkwkwkk
goodnovel comment avatar
Armiyah
huhh... panas2...untung bnyk alfan
goodnovel comment avatar
Yen San
Alfan dapat rejeki nomplok dong
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status