Share

Bab 35. Keadilan Untuk Seno

Renata kembali menutup matanya, sedangkan Seno masih setia menggenggam tangan Renata. Saat itu Dylan berjalan mendekati ranjang pasien, dan melihat Renata masih terpejam. Ada rasa hangat menyelimuti dadanya, dia kagum dengan keberanian dan tekad Renata untuk membantu Seno.

Pagi hari pun tiba, terlihat Dylan yang masih tidur sambil duduk di kursi, dengan kepala berada di ranjang tempat Renata terbaring, tanganya menggenggam tangan Renata.

Mba Iyus masuk di ikuti dua orang dibelakangnya. Satu laki-laki paruh baya dan satu lagi wanita yang usianya tak jauh berbeda.

“Renata? Ya ampuun Re... kamu kenapa sayang? Ini mommy nak”

Perempuan yang mengaku ibunya Renata duduk di sisi ranjang, dan mengusap kepala Renata penuh kasih sayang. Dylan mengerjapkan matanya, dan melihat sekeliling, dia pun berdiri dan mundur, memberikan jalan bagi laki-laki yang diperkirakanya sebagai ayah Renata untuk duduk di sisi ranjang satunya lagi, menempati tempat duduk Dylan tadi.

“Re, maafkan papi nak, selama ini
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status