Share

Bab. 23 Mendadak Jadi Soraya

Yusril tidak jadi melaporkan hilangnya Niken pada pihak polisi. Ia khawatir nanti dianggap, bahkan dituduh melakukan sabotase oleh madam Sonya. Kan bisa gawat.

"Aku melaporkan kepergian Niken pada agen detektif, Bos, ' lapor Yusril yang dapat dimengerti oleh Andre.

'Oke kamu boleh juga cara berpikirmu, " ujar Andre sangat setuju, karena dirinya tak mau ribut dengan pihak madam Sonya.

"Jadi pencariannya diam diam tak pakai menempel foto di jalanan, atau upload di media sosial. " tapi Yusril menyerahkan foto Niken yang berhasil diambil dari cctv di kamar tamu kediaman Andre pada Mr. Dedy.

"Oke jitu, " angguk Andre.

"Oke deal tinggal tunggu hasil kerja Mr. Dedy. Berhasil komisi baru bayar full, tanda jadi dua puluh lima persen, "

"Dia nggak kasih jaminan berapa lama pencarian?"

Yusril menggeleng, "Yang sudah sudah menurut yang sudah berhasil sekitar dua bulanan paling lama, itu kalau target masih di Jakarta, "

"Oke, " angguk Andre penuh harap.

Berangkat ke kantor seperti biasa me
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status