Share

Bab 152 - Perasaan Risau Irene

Happy Reading Semuanya!

Irene berjalan lesu menghampiri Rangga yang sedang sibuk dengan alat kebersihan di ruang tamu, ia mendadak amnesia mengingat betapa rajinnya suaminya terhadap kebersihan lingkungan di sekitarnya. Rangga yang melihat sang istri tampak lesu hanya memasang wajah bingung dan menghampiri Irene yang tampak pasrah membalas pelukannya.

“Kamu kelihatannya kurang sehat hari ini, mau ke dokter terlebih dahulu?” tanya Rangga  setelah memperhatikan wajah pucat sang istri dan tubuhnya yang hangat.

“Saya hanya lelah Mas, semalaman saya enggak bisa tidur. Bergerak bebas saja enggak bisa,”

Rangga  menghela nafasnya pelan menyadari kalau perempuan di depannya tidak ingin menjawab semua perkatannya saat ini, rasanya seperti ia melih

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status