Share

Suara Teriakan

HAVE A NICE DAY

Selamat Membaca

"Tapi, Kita tidak boleh terlalu jauh. Cari saja kelinci," ucap Rasi.

"Tidak Rasi! Ini masih sangat pagi, Kau dan yang lain di sini saja. Aku dan beberapa prajurit akan menuju ke depan," ucap Pangeran Afni.

"Mana bisa seperti itu, baiklah Kami akan ikut." Rasi memacu kudanya hingga beriringan dengan Pangeran Afni.

Mereka masuk lebih jauh ke hutan, semakin masuk ke dalam tempat itu semakin gelap. Hutannya cukup lebat, Pangeran Afni bersiap akan membidik sasarannya. Terdengar suara di balik semak, Pangeran Afni fokus pada sumber suara. Seekor rusa keluar dari balik semak, anak panah meluncur mengenai rusa.

Rusanya tidak sampai m**ti , lalu para prajurit menangkapnya. Pangeran Afni tersenyum puas, sebelum akhirnya Dia menyadari kalau Rasi sudah tidak ada di sampingnya.

"Di mana Rasi?!" Pangeran Afni melihat sekeliling.

"Tadi, Tuan Putri Rasi ada di sini." Pelayan tadi juga ikut bingung mencari keberadaan Rasi.

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status