Share

Laki-laki yang minta hak asuh

________

"Biar Mas saja, Yang!" Cegah Justine saat Risma beringsut hendak bangkit. "Kamu disini saja jaga Zidan!"

Mendengar kalimat itu, Risma balas menatap suaminya isyarat tanya yang langsung mendapatkan anggukan sebagai jawaban. "Terima kasih, Mas!"

Justin melukis senyum di bibirnya yang tipis serta mendaratkan sejenak kecupan singkat di pucuk kepala berbalut hijab itu. Sedangkan Halimah, wanita sebagai asisten rumah tangga itu melangkah mundur setelah dipastikan penyampaiannya diterima baik oleh sang majikan. Siap kembali untuk melanjutkan aktivitasnya mengelap guci-guci yang sempat tertunda.

"Apa maksudmu menampakan batang hidungmu? Apa juga katamu yang ingin mengambil hakmu?" Justin memberondong pertanyaan setelah ia berada di luar gerbang setelah beberapa detik melangkah cepat dan tahu siapa yang datang.

"Aku hanya ingin mengambil alih asuh anakku, Justin." Lantang laki-laki yang kini memiliki cam
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status