Share

BAB 33 - KLARIFIKASI DARI BUNDA

“Terus kenapa Bunda nggak nanyak ke aku kalau tahu aku hamil?”

“Emangnya kamu bakalan jujur? Bunda tahu kamu nggak bakalan jujur. Kalau mau jujur pasti udah langsung cerita ke Bunda. Bunda takut kamu bakalan gugurin janin itu. Dan janin itu tidak berdosa.”

“Aku sendiri aja nggak tahu kalau aku hamil, Bund. Jangan ngaco, deh!” Aku terus membatah pernyataan Bunda.

Bunda mengeluarkan sebuah hasil USG dan menunjukkannya kepadaku. Aku pun mengambil cepat hasil itu, serta langsung memeriksanya. Dan memang, tertera namaku di sana; Jaeryn Salim.

Tanganku melemas seketika, aku menghembuskan napas dengan kasar. Air mata kembali jatuh tak terbendung.

“Fiuh ….” Keluhku.

Melihat reaksiku itu, Bunda malah memukul pelan lenganku dan berkata, “Bisa-bisanya kamu nggak tahu kalau kamu hamil padahal pernah nganu sama laki-laki!”

“Kamu belajar hal itu dari siapa? Bunda udah selalu i

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status