Share

Terluka

Hari telah menjelang sore, Axel mengusap kedua mata. Dia menatap sekelilingnya. "Sial! Kenapa aku bisa ada disini?" Lambat laun ia menghela nafas. Dia menyadari semua ini ulah Vivian.

Hatinya seakan teriris membayangkan Vivian membuangnya seperti itu. Padahal, ia bersikap manis dan tidak pernah melakukan sesuatu yang buruk. "Mungkinkah, dia sudah bosan denganku, sehingga ingin membuangku?"

Memikirkan itu membuat kepalanya berdenyut. Kesedihan tampak pada wajahnya. Namun, ia bertekad tak ingin menyerah. Ia berusaha tegar dan menghapus segala kesedihan itu. Apa yang merasuki Axel hingga dia ingin kembali pada Vivian?

Dimanakah harga dirinya yang tinggi itu? Seakan semuanya luntur hanya dalam sekejap. Nafas Axel agak berat, ia berjalan tanpa peduli sekitarnya. Tak lama, ia menghubungi Angel untuk meminta bantuan wanita

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status