Share

Hadiah untukmu

Malam harinya Yustaf yang sedang rebahan diatas kasurnya mendengar suara Alika sedang menelepon seseorang didepan kamarnya. Bahkan tak lama setelahnya Alika beralih mengetuk pintu kamar Yustaf yang tertutup rapat itu. Yustaf segera bangkit dan membuka pintunya. "Ada apa Al?" tanya Yustaf, Alika langsung menggandeng tangan Yustaf dan membawanya pergi dari sana.

Mereka saling berjalan cepat menuju tangga, langkah demi langkah menuruni tangga. Alika berkata. "Kamu ingat apa yang aku katakan tadi siang?" tanya Alika seraya terus berjalan.

"Apa?" tanya Yustaf heran.

"Aku ingin memberikanmu hadiah." ucap Alika. Yustaf penasaran, apa sebenarnya hadiah yang akan diberikan padanya? Yustaf diam diam tersenyum memandang punggung Alika.

Entah kenapa ia merasa sangat senang saat itu.

Tak lama setelahnya, mereka pun sampai didepan pintu. Yustaf terkejut saat melihat sebuah motor matic berwarna hitam keluaran tahun ini terparkir didepan teras rumah. "I-ini?" tanya Yustaf
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status