Share

Kultum Beni

Beni terpaksa bangun dari tidurnya padahal dia merasa belum lama memejamkan mata karena masih mengerjakan deadline kantor yang ia bawa ke tempat tinggalnya. Percuma memberikan cadangan kunci kos miliknya tetapi saat datang, Keenan tetap saja mengetuk pintu. Bukan ketuk, lebih tepatnya menggedor-gedor. Kadang kalau sedang kumat iseng, Laki-laki itu malah berteriak “kebakaran-kebakaran” agar dirinya kalang kabut. Keenan memang selalu saja mengusik ketenangannya.

Beni juga heran terhadap Keenan. Mau digunakan untuk apa sih uangnya yang banyak itu? Kan bisa menyewa hotel, beli apartemen, atau rumah sekali pun dari pada berdusel-duselan di kosnya yang sempit ini. Belum Beni juga harus menerima pelampiasan amarah, padahal sama sekali dia tidak tahu apa yang salah dengan dirinya.

Keenan selalu datang malam hari dengan penampilan acak kadut. Melempar sepatu dengan tenaga dalam, melempar kunci dengan penuh dendam, dan entah apa yang dilakukan hingga selalu menimbulkan bunyi berisik yang sangat
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status