Share

Siasat Birawa

"Ayahanda, menurut pendapatku kita memang tidak bisa gegabah melakukan tindakan, namun untuk menyelidiki kekuatan mereka kita bisa melepaskan banyak mata-mata ke seluruh Kerajaan Bandar Agung," jelas Birawa dwngan takzim.

"Baiklah usulmu sangat bagus, namun kita perlu mendidik banyak mata-mata untuk di lepas di sana," jawab Raja Abimanyu.

"Yang Mulia Raja, kalau di izinkan biarlah hamba melakukan Darma Bakti hamba, untuk pertama kalinya setelahn keluar daei kungkungan yang menyiksa hamba selama ini." Kali ini Suprana yang berkata dengan takzim.

"Baiklah, Dimas aku perkenankan untuk melakukan tugas ini, silakan pilih orang-orang kita yang akan melaksanakan tugas ini," jawab Raja Abimanyu sembari matanya menatap tajam ke arah Suprana.

"Baiklah Ayahanda, dan Mamanda sekalian kalau sudah bulat aku mohon izin untuk beristirahat karena badanku rasanya sangat lelah," ujar Birawa melihat usulannya diterima.

"Baiklah Ananda, tentu saja badan nanda perl

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status